
Sebanyak 90 Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jombang mengikuti pelatihan pengadaan barang/jasa berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Kegiatan itu dibuka langsung oleh Bupati Jombang Mundjidah Wahab ...
Bupati Jombang Hj. Mundjidah Wahab dengan didampingi Kepala Dinas PPKB dan PPPA Kabupaten Jombang, Nur Kamalia, memberikan bantuan kepada warga di Desa Ngampel dan Cupak Kecamatan Ngusikan dalam agenda Pembinaan dan Aksi Berbagi untuk Kampung KB, Sela ...
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jombang dalam waktu dekat masih belum akan menerapkan new normal atau tatanan kehidupan normal baru di tengah pandemi Covid-19 ini. New normal belum bisa diterapkan lantaran kasus Covid-19 di kota santri ini bel ...
Satu warga Jombang dinyatakan positif virus corona atau covid-19. Penderita corona ini tidak diisolasi di rumah sakit, melainkan menjalani isolasi mandiri di rumah.
Satu orang di Jombang terkonfirmasi positif virus corona atau covid-19. Pasien terkonfirmasi positif ini tidak dirawat di ruang isolasi, melainkan menjalani isolasi mandiri di rumahnya.
Pemerintah Kabupaten Jombang mengambil langkah untuk menetapkan kondisi darurat covid-19 di Kota Santri. Menyusul hal itu, Pemkab Jombang menyiapkan anggaran Rp 1 miliar di tengah status darurat tersebut.
Pemerintah Kabupaten Jombang bersama Forkopimda menggelar Rapat Koordinasi (rakor) untuk mencegah virus corona di Jombang. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Jombang, Mundjidah Wahab.
Ada 15 orang dalam pemantauan Dinas Kesehatan Kabupaten Jombang. Belasan orang tersebut diketahui masuk Jombang setelah melintas ke daerah yang terjangkit virus Corona atau COVID-19.
Program kain seragam gratis yang dilakukan Bupati Jombang Mundjidah Wahab masih belum tersalurkan seluruhnya ke sekolah-sekolah. Dinas terkait masih berkutat pada penataan kain di gedung tenis indoor Jombang.
End of content
No more pages to load